ANALISIS DAN PERANCANGAN JARINGAN DI SMK

Authors

  • Ian Papua Jurusan Pendidikan Teknologi Informasi dan Komunikasi, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Manado
  • Arje Cerullo Djamen Jurusan Pendidikan Teknologi Informasi dan Komunikasi, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Manado
  • Peggy Veronica Togas Jurusan Pendidikan Teknologi Informasi dan Komunikasi, Fakultas Teknik, Universitas Negeri Manado

DOI:

https://doi.org/10.53682/edutik.v1i5.2829

Keywords:

Analisis dan Perancangan Jaringan, Network Development Life Cycle

Abstract

Dengan jaringan internet manusia tidak hanya berkomunikasi disatu daerah wilayah saja melainkan dapat berkomunikasi dengan semua orang diseluruh dunia Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan suatu informasi berupa hasil analisis jaringan Penelitian menggunakan metode NDLC Network Development Life Cycle dibagi menjadi 6 bagian yaitu analisis design simulation prototype implementation monitoring dan management Namun hanya melakukan pendekatan dalam kegiatan penelitian hanya akan menggunakan 5 tahapan yang ada pada metode NDLC Analysis design simulation prototype implementation dan management Maka hasil penelitian ini menunjukan bahwa dengan Analisis dan perancangan jaringan ini maka perancangan desain jaringan ini SMK Negeri 5Manado telah memiliki 1 model perancangan dapat digunakan < em>< p>

References

Ben Efraim A Lindell Y Omri E 2016 Optimizing semi honest secure multiparty computation for the internet In Proceedings of the 2016 ACM SIGSAC Conference on Computer and Communications Security pp 578 590

Dewo E S 2003 Bandwidth dan Throughput IlmuKomputer com

Goldman J E Rawles P T 2004 Applied data communications: a business oriented approach p 608 New York: Wiley

Haryanto E V 2012 Jaringan Komputer Penerbit Andi

Komputer W 2010 Tip Jitu Optimasi Jaringan Wi Fi Penerbit Andi

Kustanto S D T 2015 Belajar Jaringan Komputer Berbasis Mikrotik OS Edisi Revisi Yogyakarta: Gava Media

Madcoms D L 2016 Manajemen Sistem Jaringan Komputer Dengan MikroTik RouterOS Penerbit ANDI

Mufadhol M 2012 Simulasi Jaringan Komputer Menggunakan Cisco Packet Tracer Jurnal Transformatika 9 2 64 71

Mulyana D 2008 Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Sanjaya W 2011 Penelitian Tindakan Kelas PTK Jakarta: Kencana Prenada Media Group

Santo Gitakarma M 2014 Pengembangan Perangkat Pembelajaran Jaringan Komputer Berbasis Model Pembelajaran PBL Untuk Meningkatkan Kompetensi dan Kemampuan Berpikir Kritis Kreatif Siswa SMK TKJ di Buleleng In Seminar Nasional Riset Inovatif SeNaRI II

Tanenbaum A S 1996 Jaringan Komputer Jilid I

Utami S 2015 Analisis Kemampuan Siswa Dalam Memahami Materi Trigonometri Di Kelas Xi Sma Negeri 1 Labuhan Haji Timur ETD Unsyiah

Wun Y A O 2012 LKP: Maintenance Jaringan pada Dinas Komunikasi dan Informatika Surabaya Doctoral dissertation Stikom Surabaya

Downloads

Published

2021-12-13

How to Cite

ANALISIS DAN PERANCANGAN JARINGAN DI SMK. (2021). Edutik : Jurnal Pendidikan Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 1(5), 427 438. https://doi.org/10.53682/edutik.v1i5.2829