GAMBARAN KUALITAS HIDUP PADA PASIEN DMT2 DI RUMAH SAKIT UMUM GMIM PANCARAN KASIH MANADO DI MASA PANDEMIC COVID-19
Keywords:
Kualitas Hidup, Diabetes Melitus, Covid-19Abstract
Abstrak
Penyakit Coronavirus 2019 (COVID-19) telah berdampak pada penatalaksanaan pasien diabetes melitus (DM). karena pasien sendiri merasa tidak aman untuk datang melakukan kontrol terhadap kesehatannya. Keadaan ini bisa mempengaruhi kualitas hidupnya, Meskipun pasien diliputi ketakutan akan terjangkit covid-19, tetapi masih ada yang berusaha untuk datang melakukan kontrol terhadap penyakitnya, kesempatan ini digunakan peneliti untuk mengetahui gambaran kualitas hidup penderita DMT2 di RSU Gereja Masehi Injili di Minahasa (GMIM) Pancaran Kasih Manado selama pandemi ini berlangsung. Metode penelitian menggunakan desain kuantitatif yang mendeskripsikan karakteristik individu dan karakteristik kualitas hidup penderita DMT2 di Poliklinik Penyakit Dalam RSU GMIM Pancaran Kasih Manado periode bulan Mei 2021 sampai Agustus 2021 pada 90 pasien yang memenuhi persyaratan sampel. Instrument yang dipakai, kuesioner Quality of Life (QoL) terstandar, Hasil penelitian menunjukkan 94,4%) responden ≥ 45 tahun, 66,7% responden berjenis kelamin perempuan, 42,2% Tamatan SMA dan perguruan tinggi 21,1%. 64,4% sudah tidak bekerja, pendapatan bulanan 41,1% responden < Rp. 2.400.000 dan 96,7% telah menderita DM > 5 tahun. Domai kesehatan fisik 75,6% responden rendah, domain fungsi sosial, 71,1% rendah, Domain 3, 60% tergolong tinggi, . Domain 4, 63,3% tergolong tinggi. Pada total skor kualitas hidup, sebanyak 65 responden (72,2%) tergolong rendah. Kesimpulannya gambaran kualitas hidup penderita DMT2 selama pandemic tergolong rendah, sebagai rekomendasi diperlukan pendekatan multidisiplin yang terintegrasi untuk mengelola kualitas hidup yang ada di antara penderita diabetes selama pandemi COVID-19.
Kata Kunci: Kualitas Hidup, Diabetes Melitus, Covid-19
Abstract
Coronavirus disease 2019 (COVID-19) has had an impact on the management of diabetes mellitus (DM) patients. because the patient himself feels unsafe to come to control his health. This situation can affect the quality of life. Even though the patient is afraid of contracting COVID-19, but there are still those who try to come to control their disease, this opportunity is used by researchers to find out the description of the quality of life of DMT2 sufferers at the Evangelical Masehi Church Hospital in Minahasa (GMIM) Pancaran Kasih Manado during this pandemic. The research method uses a quantitative design that describes individual characteristics and quality of life characteristics of DMT2 patients at the Internal Medicine Polyclinic of GMIM Pancaran Kasih General Hospital Manado for the period from May 2021 to August 2021 in 90 patients who met the sample requirements. The instrument used was a standardized Quality of Life (QoL) questionnaire. The results showed that 94.4% of respondents 45 years, 66.7% of respondents were female, 42.2% graduated from high school and 21.1% college. 64.4% are no longer working, 41.1% monthly income of respondents < Rp. 2,400,000 and 96.7% have suffered from DM > 5 years. The domain of physical health is low 75.6% of respondents, the domain of social function, 71.1% is low, Domain 3, 60% is high, . Domain 4, 63.3% is high. In the total quality of life score, as many as 65 respondents (72.2%) were classified as low. In conclusion, the picture of the quality of life of people with T2DM during the pandemic is relatively low, as a recommendation, an integrated multidisciplinary approach is needed to manage the quality of life that exists among people with diabetes during the COVID-19 pandemic.
Keywords: quality of life, diabetes mellitus, covid-19