Direktur Perempuan dan Kinerja Perusahaan di Indonesia: Peran Moderasi Kepemilikan Asing

Authors

  • Prima wada sari Diaz Universitas Airlangga
  • Armadani Armadani Universitas Airlangga

DOI:

https://doi.org/10.53682/jaim.vi.8523

Keywords:

Kinerja Perusahaan, Gender Dewan Direksi, Kepemilikan Asing

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh gender dewan direksi terhadap kinerja perusahaan dengan mempertimbangkan kepemilikan asing sebagai variabel moderasinya. Penelitian ini dilakukan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI periode 2018-2022 dengan total observasi 752. Pendekatan yang digunakan adalah general least square (GLS) untuk menguji hipotesis penelitian ini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa gender dewan direksi berpengaruh positif terhadap kinerja perusahaan. Di samping itu, kepemilikan asing memperkuat pengaruh positif dewan direksi terhadap kinerja perusahaan. Hasil penelitian ini dapat menjadi bahan pertimbangan bagi investor dalam membuat keputusan investasinya dan bahan menyusun strategi bagi manajer perusahaan untuk mencapai kinerja yang lebih baik.

Author Biography

Armadani Armadani, Universitas Airlangga

Armadani adalah seorang mahasiswa Magister Akuntansi Universtias Airlangga. Dia telah mempublikasikan beberapa artikel pada jurnal yang terindeks SINTA

Downloads

Published

2024-04-29

How to Cite

Diaz, P. wada sari, & Armadani, A. (2024). Direktur Perempuan dan Kinerja Perusahaan di Indonesia: Peran Moderasi Kepemilikan Asing. Jurnal Akuntansi Manado (JAIM), 143-157. https://doi.org/10.53682/jaim.vi.8523

Issue

Section

Articles