ANALISIS UNSUR INTRINSIK PUISI D JEUNER DU MATIN KARYA JACQUES PR VERT SUATU KAJIAN STRUKTURAL
DOI:
https://doi.org/10.53682/kompetensi.v4i1.7734Keywords:
Analisis Struktural, Unsur Intriksik Puisi, Déjeuner Du Matin, Jacques PrévertAbstract
D jeuner Du Matin< em> adalah sebuah puisi karya Jacques Pr vert yang ditulis tahun 1946 pada abad kedua puluh oleh sastrawan perancis Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan unsur intrinsik dalam puisi D jeuner Du Matin< em> karya Jacques Pr vert Unsur intrinsik dalam kajian ini adalah tema rasa nada amanat diksi gaya bahasa dan rima dalam puisi tersebut Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif Data diperoleh dengan menggunakan teknik pengumpulan data studi kepustakaan yang menjadi objek dalam penelitian ini adalah puisi D jeuner Du Matin< em> Selanjutnya data dianalisis dengan menggunakan pendekatan struktural Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1 tema dalam puisi ini adalah telma ego 2 rasa dalam puisi ini adalah perasaan sedih 3 nada dalam puisi ini adalah nada kesedihan dan nada kesepian 4 amanat dalam puisi adalah sebagai umat manusia didalamnya ada komunikasi yang baik saling mengerti dan saling menghargai 5 diksi atau pemilihan kata dalam puisi adalah kalimat atau frasa yang berulang ulang sebanyak 4 kata dan pemilihan kata yang sederhana non formal 6 gaya bahasa dalam puisi ini adalah gaya bahasa personifikasi metonimia dan naratif 7 rima dalam puisi ini adalah rima berpola AAAB ABAB AAAA < p>
References
Agustinova D E 2015 Memahami metode penelitian kualitatif: teori paktik Calpulis: Yogyakarta
Altenbernd L Lewis L L 1970 A Handbook for the Study of Poetry London: Collier MacMillan Ltd
Aminudin 2010 Pengantar Apresiasi Karya Sastra Bandung: Sinar Baru
Arviansyah Partohap Bako 2017 Ungkapan Kesedihan dalam Puisi Dejeuner du Matin Karya Jacques Prevert The Sadness of a Character in the Poem Dejeuner du Matin by Jacques Prevert Diakses dari https: lontar ui ac id detail?id=20468718 lokasi=lokal 6 Mei 2023
Chirac J 1991 Splendeurs de Paris Paris: Moli re
Djojosuroto K 2006 Pengajaran Puisi: Analisis dan Pemahaman Bandung: Nuansa
Gr goire V 2008 Une relecture du poeme de Prevert Dejeuner du matin Romance Notes 48 2 165 174 https: doi org 10 1353 rmc 2008 0010
Hartoko Rahmanto 1998 Pemandu di Dunia Sastra Yogyakarta: Kanisius
Hawkes T 1978 Structuralism and Semiotics London: Methuen Co Ltd
Indrawati S W 2012 Kajian Struktural dan Semiotik Dalam Puisi Encore Toi Karya Victor Hugo Skripsi Universitas Negeri Yogyakarta Diakses dari http: eprints uny ac id id eprint 9504
Keraf G 2010 Diksi dan Gaya Bahasa Jakarta: PT Gramedia
Nurgiyantoro B 2012 Teori Pengkajian Fiksi Yogyakarta: Gadjah Mada University Press
Pradopo R D 2014 Pengkajian Puisi Yogyakarta: Gajah Mada University Press
Prakoso W P 2018 Analisis Struktural Semiotik Puisi La Rue De Buci Maintenant Dalam Kumpulan Puisi Paroles Karya Jacques Pr vert Skripsi Universitas Negeri Yokyakarta Diakses dari http: eprints uny ac id 60446
Riffaterre M 1978 Semiotics of Poetry Blomington and Lindin: Indiana University Press
Robert et al 1983 Guiding Each Child s Learning of Mathematics Charles E Merrill Publishing Company Ohio
Sanggor C P L Luntungan G S Tamboto J H 2023 Analisis Struktural Puisi Sous Les Arbres Karya Victor Hugo KOMPETENSI 3 11 2673 2681 Retrieved from https: ejurnal unima ac id index php kompetensi article view 7768
Schmit M P Viala A 1982 Savoir lire Paris: Les dition Didier
Semi A 1989 Anatomi Sastra Padang: Angkasa Raya
Siswantoro 2004 Metode Penelitian Sastra: Analisis Psikologi Surakarta: Sebelas Maret University Press
Sumardjo J Saini 1997 Apresiasi Kesusastraan Jakarta: Gramedia Pustaka Utama
Suryaman M Wiyatmi 2012 Puisi Indonesia Yogyakarta: Penerbit Ombak
Teeuw 1984 Sastra dan Ilmu Sastra Pengantar Teori Sastra Bandung: Pustaka Jaya
Waluyo H J 2003 Teori dan Apresiasi Puisi Jakarta: Erlangga
Wellek R Warren A 2016 Teori Kesusastraan Jakarta: Gramedia Pustaka Utama