Analisis Pendapatan Usaha Produksi Ikan Asap Sebelum Dan Setelah Terjadinya Produksi Ikan Asap Sebelum Dan Setelah Terjadinya Covid 19 Di Desa Tambala Kecamatan Tombariri Kabupaten Minahasa
Abstract
Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif Dan tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui berapa besaran pendapatan dari usaha produksi ikan asap di Desa Tambala Kecamatan Tombariri Kabupaten Minahasa sebelum dan sesudah adanya Covid 19 dan pengaruh virus Covid 19 pada pengusaha ikan asap di Desa Tambala Dan dalam penelitian ini peneliti mengambil 4 orang responden yang termasuk penjual ikan asap yang ada di Desa Tambala Dan metode pengumpulan data yang digunakan yaitu teknik observasi wawancara dan dokumentasi Teknik wawancara dilakukan dengan terstruktur karena peniliti telah menyusun pertanyaan yang akan digunakan pada saat wawancara Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa adanya penurunan pendapatan dari para pengusaha ikan asap yang ada di Desa Tambala setelah adaya covid Yang sebelumnya pendapatan mereka mencapai Rp 1 000 000 dalam sehari dan setelah Covid 19 menjadi Rp 400 000 Rp500 000 dalam sehari Dan ini menunjukkan bahwa virus Covid 19 berpangruh terhadap pendapatan dari hasil usaha produksi ikan asap di Desa Tambala Kecamatan Tombariri Kabupaten Minahasa < p>