Sistem Informasi Geografis Penyebaran Puskesmas Di Kabupaten Kepulauan Talaud Berbasis Web Menggunakan Metode Extreme Programming XP

Authors

  • Fernandes Lemeng Manado State University image/svg+xml
  • Ferdinan Ivan Sangkop Fakultas Teknik Universitas Negeri Manado
  • Gladly Caren Rorimpandey Fakultas Teknik Universitas Negeri Manado

Keywords:

Extreme Programming, Geografis, Puskesmas, Sistem Informasi, PHP, MYSQL

Abstract

Pusat Kesehatan Masyarakat Puskesmas merupakan unit pelaksana teknis dinas kabupaten kota yang bertanggung jawab menyelenggarakan pembangunan kesehatan disuatu wilayah kerja Saat ini Dinas Kesehatan Kabupaten Kepulauan Talaud masih sangat sulit dalam mengelola ketersediaan informasi dan lokasi Puskesmas secara akurat bagi Dinas Kesehatan Provinsi maupun dinas yang terkait dan juga kepada masyarakat Kabupaten Kepulauan Talaud Dimana Kabupaten Kepulauan Talaud memiliki 21 puskesmas yang tersebar dibeberapa pulau yang berbeda Oleh karena itu sistem informasi geografis berbasis web sangat penting dalam menyajikan informasi lokasi puskesmas di Kabupaten Kepulauan Talaud Dalam pengembangan sistem informasi geografis penyebaran puskesmas ini menggunakan metode Extreme Programming XP yang memiliki tahap tahap dalam menyelesaikan program yaitu dengan planning< em> atau perencanaan desain coding< em> testing< em> dan sistem ini dibuat dengan bahasa pemograman PHP dan database MYSQL Sehingga keberhasilan dalam sistem ini pihak Dinas kesehatan yang terkait maupun masyarakat dapat mengetahui informasi penyebaran lokasi puskesmas di Kabupaten Kepulauan Talaud < p>

References

D RI Data Dasar Puskesmas J Chem Inf Model vol 53 no 9 pp 1689 1699 2013

I W W Karsana and G S Mahendra Sistem Informasi Geografis Pemetaan Lokasi Puskesmas Menggunakan Google Maps Api Di Kabupaten Badung J Komput dan Inform vol 9 no 2 pp 160 167 2021 doi: 10 35508 jicon v9i2 5214

H Alnast Sistem Informasi Geografis Penyebaran Pondok Pesantren Kota Bandar Lampung J Inform dan Rekayasa Perangkat Lunak vol 2 no 2 pp 248 253 2021 [Online] Available: http: jim teknokrat ac id index php informatika

A A Sasoeng S R Sentinuwo and Y D Y Rindengan Rancang Bangun Sistem Informasi Geografis Potensi Sumber Daya Alam Di Kabupaten Talaud Berbasis Web J Tek Inform vol 13 no 1 pp 1 8 2018 doi: 10 35793 jti 13 1 2018 20763

B Nugroho Pembuatan Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Website Pada Sekolah Menegah Pertama Negeri 1 Donorojo Kabupaten Pacitan Indones J Netw Secur vol 3 no 4 p 23 2011

N B Kambuno Pemetaan Tempat Kos Di Samarinda vol 21 no 1 pp 11 17 2020

A Supriyatna Metode Extreme Programming Pada Pembangunan Web Aplikasi Seleksi Peserta Pelatihan Kerja J Tek Inform vol 11 no 1 pp 1 18 2018 doi: 10 15408 jti v11i1 6628

J F Oroh et al Sistem Informasi Geografis Untuk Pemetaan Lahan Pertanian pp 1 8

M Mardalius F Dristyan and A Syafnur Sistem Informasi Geografis Penyebaran Covid 19 Di Kabupaten Asahan Menggunakan Framework Codeigniter 4 J Sci Soc Res vol 4 no 3 p 347 2021 doi: 10 54314 jssr v4i3 714

M R Julianti A Budiman and A Patriosa Perancangan Sistem Informasi Geografis Pemetaan Lokasi Apotek di Wilayah Kota Bogor Berbasis Web J Sisfotek Glob vol 8 no 1 pp 13 19 2018

T M Fitria2 FST PSU Bekasi J Inform SIMANTIK vol 6 no 1 pp 12 16 2021

M M Mur et al Metode Extreme Programming Dalam Membangun Aplikasi Kos Kosan Di Kota Bandar Lampung Berbasis Web vol XVIII no 2013 pp 377 383 2019

Downloads

Published

2023-09-30

Issue

Section

Articles

How to Cite

Sistem Informasi Geografis Penyebaran Puskesmas Di Kabupaten Kepulauan Talaud Berbasis Web Menggunakan Metode Extreme Programming XP . (2023). Journal of Education Method and Technology : JEMTech, 36 42. https://ejurnal.unima.ac.id/index.php/jemtec/article/view/7873