FAKTOR-FAKTOR KEPUTUSAN PENDIDIKAN MELANJUTKAN STUDI ANAK DI DESA KOTAMENARA (STUDI SEBUAH FENOMENOLOGI)

Authors

  • Stefanly Riandy Lumintang Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Manado
  • Jhony Taroreh Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Manado
  • Silvana Oroh Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Manado

DOI:

https://doi.org/10.53682/jpeunima.v4i2.8412

Keywords:

Decision factors, Higher education, , Kotamenara village children

Abstract

Abstrak

Tujuan dilaksanakan penelitian yaitu untuk mengetahui faktor-faktor keputusan yang mempengaruhi anak di Desa kotamenara untuk melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif, yang datanya dikumpulkan di desa kotamenara, menggunakan teknik observasi, wawancara dan Dokumentasi. Data yang di dapatkan merupakan data primer, yang kemudian data di analisis menggunakan teknik reduksi, penyajian, dan pengapsahan data, serta penarikan kesimpulan.  Hasil penelitian ini menunjukan sangat rendahnya ketertarikan anak-anak desa kotamenara untuk melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi, hal ini disebabkan karena adanya delapan faktor diantaranya: pekerjaan, sosial ekonomi orang tua, kurangnya dukungan keluarga/orang tua, akses informasi, motivasi, Asumsi, lingkungan dan pemerintah desa. Diantara ke delapan faktor ini, faktor sosial ekonomi orang tua, dukungan keluarga/orang tua dan motivasi merupakan faktor yang sangat mempengaruhi keputusan anak-anak desa kotamenara untuk melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi, namun bukan berarti faktor lain tidak begitu mempengaruhi melainkan faktor-faktor ini saling berkaitan.  

Kata Kunci: Faktor-faktor keputusan, Pendidikan tinggi, Anak desa kotamenara

 

 

Abstrak

The aim of the research was to determine the decision factors that influence children in Kotamenara Village to continue their education to college. The research method used in this research is a qualitative method, the data of which was collected in Kotamenara village, using observation, interviews and documentation techniques. The data obtained is primary data, which is then analyzed using data reduction, presentation and validation techniques, as well as drawing conclusions. The results of this study show the very low interest of Kotamenara village children in continuing their education to tertiary institutions, this is due to eight factors including: employment, parents' socio-economics, lack of family/parental support, access to information, motivation, assumptions, environment. and village government. Among these eight factors, socio-economic factors of parents, family/parental support and motivation are factors that greatly influence the decision of Kotamenara village children to continue their education to tertiary institutions, but this does not mean that other factors are not as influential, but these factors related to each other.

Keywords: Decision factors, Higher education, Kotamenara village children

References

Alfikalia. (2017). Keterlibatan Orang Tua dalam Pendidikan Mahasiswa di Perguruan Tinggi. Inquiry Jurnal Ilmiah Psikologi, 8(1), 42-54

Arifin, Zainal. 1990. Evakuasi intruksional. (Prinsip, Teknik, dan Prosedur), Cetakan Kedelapan, Jakarta: Rosda Karya

Bloom, B. S. ed. et al. (1956). Taxonomy of Educational Objectives: Handbook 1, Cognitive Domain. New York: David McKay.

Dariyo, A. (2004). Psikologi Perkembangan Dewasa Muda. Jakarta:PT Grasindo

Djahiri Kosasih. 2007. Kapita Selekta Pembelajaran. Bandung. Lab PMPKN FPIPS UPI Bandung

Hurlock, Elizabeth B. 2006. Psikologi Perkembangan. Jakarta: Erlangga

Munib, Ahmad dkk. (2009). Pengantar Ilmu Pendidikan ,Semarang: Unnes Press

Miles, M. B., Huberman, A. M. and Saldana, J. (2018). Qualitative Data Analiysis. (Fourth Edi). SAGE Publication. Ltd.

Moelong, Lexy. J. 2018. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Syafril, S. (2021). Motivasi Mahasiswa Memilih Jurusan Pendidikan Luar Biasa di PerguruanTinggi. Jurnal Kepemimpinan dan Kepengurusan Sekolah, 6(1), 98-112

Supardi, Imam. 2003. Lingkungan Hidup dan Pelestariannya. Bandung: Alumni

Kandori, I., Wuryaningrat, N. F. ., & Walangitan, C. (2022). PENGARUH PENDAPATAN ORANG TUA DAN BIAYA PENDIDIKAN TERHADAP MINAT MELANJUTKAN PENDIDIKAN STUDI KASUS PADA SISWA SMK N 1 TENGA KECAMATAN TENGA KABUPATEN MINAHASA SELATAN. Literacy: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 3(1), 59-69. https://doi.org/10.53682/jpeunima.v3i1.3935

Downloads

Published

2023-12-28

How to Cite

Lumintang, S. R. ., Taroreh, J., & Oroh, S. (2023). FAKTOR-FAKTOR KEPUTUSAN PENDIDIKAN MELANJUTKAN STUDI ANAK DI DESA KOTAMENARA (STUDI SEBUAH FENOMENOLOGI). Literacy: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 4(2), 343-352. https://doi.org/10.53682/jpeunima.v4i2.8412

Issue

Section

Articles