ANALISIS MEDIA PEMBELAJARAN DIGITAL BERBANTUAN CANVA DALAM MENUNJANG PEMBELAJARAN EKONOMI DI SMA NEGERI 3 TONDANO
DOI:
https://doi.org/10.53682/jpeunima.v5i1.9779Keywords:
Digital Learning Media Assisted by Canva, Economics Learning in High SchoolAbstract
ABSTRAK
Penelitian ini membahas tentang Analisis Media Pembelajaran Digital Berbantuan Canva Dalam Menunjang Pembelajaran Ekonomi Di SMA Negeri 3 Tondano. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, dengan teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi, dengan teknik analisis data melalui reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukan bahwa Pembelajaran di SMA Negeri 3 Tondano akan semakin sukses bila ditunjang dengan penggunaan media pembelajaran digital yang berbantuan canva. Dalam menyelenggarakan pembelajaran guru tentunya harus memerlukan sarana pembelajaran yang menarik. Semakin lengkap dan memadai media pembelajaran digital berbantuan Canva Of Education yang dimiliki sebuah sekolah maka itu akan memudahkan guru untuk melaksanakan Proses belajar mengajar agar menjadi menarik dan tidak monoton. Media pembelajaran digital berbantuan canva harus selalu di kembangkan agar dapat menunjang proses belajar mengajar
Kata kunci : Media Pembelajaran Digital Berbantuan Canva Dalam Menunjang Pembelajaran
ABSTRACT
This research discusses the analysis of digital learning media assisted by Canva in supporting economic learning at SMA Negeri 3 Tondano. This research uses a qualitative approach, with data collection techniques, namely observation, interviews, and documentation, with data analysis techniques through data reduction, data presentation, and drawing conclusions. The research results show that learning at SMA Negeri 3 Tondano will be more successful if it is supported by the use of digital learning media assisted by Canva. In organizing learning, teachers must of course need interesting learning facilities. The more complete and adequate the digital learning media assisted by Canva Of Education that a school has, the easier it will be for teachers to carry out the teaching and learning process so that it is interesting and not monotonous. Canva-assisted digital learning media must always be developed so that it can support the teaching and learning process
Keywords: Digital Learning Media Assisted by Canva to Support Learning
References
Arikunto, Suharsimi. Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan Sains. Bandung: Bio- UPI. 2016.
Asep, saepul hamdi dan E. Baharudin. Metode penelitian kualitatif. Yogyakarta: deepublish. 2014.
Barnawi. Manajemen Sarana Dan Prasarana Sekolah. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media. 2014.
Daryanto. Administrasi Pendidikan. Jakarta: Reka Cipta. 2001. Depdiknas. Pendekatan Kontekstual (Contextual Teaching and Learning). Jakarta: Depdiknas. 2002.
Gunawan,Ary H. Administrasi Pendidikan Mikro. Jakarta: PT Rineka Cipta. 1996.
Hoy,Wayne K. dan Cecil G. Miskel. Administrasi Pendidikan. Yogyakarta: Pustaka Belajar. 2017.
Imam,Machali dan Kurniadi Didin. Manajemen Pendidikan Konsep & Prinsip Pengelolaan Pendidikan. Jogjakarta : Ar-Ruzz Media. 2016.
Kandori, I. (2021). PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN DIGITAL BERBASIS ANDROID DAN MODEL PEMBELAJARAN E-LEARNING TERHADAP MINAT BELAJAR SISWA PADA KELAS X ADMINISTRASI PERKANTORAN SMK NEGERI 2 TONDANO. Literacy: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 2(1), 165-175. https://doi.org/10.53682/jpeunima.v2i1.1936
Megasari, Rika. Peningkatan Pengolaan Sarana dan Prasaran Pendidikan Untuk meningkatkan Kualitas Pembelajaran di SMPN 5 Bukittinggi. (Jurusan Administrasi Pendidikan FIP UNP) Volume 2 No. 1. Jurnal Administrasi Pendidikan. 2014.
Minarti, Sri. Mengolah Lembaga Pendidikan Secara Mandiri. Yogyakarta: Ar- Ruzz Media. 2016.
Moleong Lexy J. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosdakarya offset. 2017.
Mulyasa. Manajemen Berbasis Sekolah. Bandung: PT Remaja Rosdakarya Offset. 2012.
Nurabadi, Ahmad. Managemen Saranan & Prasarana Pendidikan. Malang: Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Malang. 2014.
Nyoman, I. Mastika, I. B. Putu Adyana, dan I. Gusti Agungsetiawan. “Analisis Standarisasi Laboratorium Biologi Dalam Proses Pembelajaran Di SMA Negeri Kota Denpasar.” (Program Studi Pendidikan IPA, Program Pascasarjana, Universitas Pendidikan Ganesha, Singaraja, Indonesia). e- Jurnal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha Program Studi IPA. Volume 4 Tahun 2014.
Nyoman,Kartiasa. Laboratorium Sekolah dan Pengolaannya. Bandung: CV Pundak Scientific. 2006.
Permendiknas. No. 24 Tahun 2007 Tentang Standar Sarana Dan Prasarana Untuk Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah (SD/MI), Sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah (SMP/MTs), dan Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah (SMA/MA). 2007.
Simatumpang, AC., Simatompul, AF. Analisis Sarana Dan Prasarana Laboratorium Biologi Dan Pelaksanaan Kegiatan Praktikum Biologi Dalam Mendukung Pembelajaran Biologi Kelas XI. Medan. (Program Studi Pendidikan Biologi, FMIPA, Universitas Negeri Medan). Jurnal Pelita Pendidikan. Volume 6 No: 2. Halaman: 109-115. 2017.
Sudjana,Nana. Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algensindo. 2000.
Sudjoko. Membantu Siswa Belajar IPA. Yogyakarta: FMIPA UNY. 2001.
Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R & D. Bandung: Alfabeta. 2017.
Tilaar,H.A.R. Manajemen Pendidikan Nasional. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya Offset. 2008.
Tim Dosen admistrasi pendidikan Universitas indonesia. Manajemen pendidikan. Bandung: Alfabeta. 2014.
Triwiyanto, Teguh. Pengantar Pendidikan. Jakarta: PT Bumi Aksara. 2017. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. 2003.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Tasyara Kristania Manengkey, Freddy Semuel Kawatu, Jerry R.H Wuisang
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.