PENGARUH PENDAPATAN ORANG TUA DAN LINGKUNGAN SOSIAL TERHADAP MINAT SISWA UNTUK MELANJUTKAN PENDIDIKAN KE PERGURUAN TINGGI SMA SWADHARMA MOPUGAD
DOI:
https://doi.org/10.53682/jpeunima.v2i1.1617Keywords:
Minat Siswa, Pendapatan Orang Tua, dan Lingkungan SosialAbstract
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh pendapatan orang tua dan lingkungan sosial secara bersama-sama terhadap minat siswa untuk melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi. Jenis penelitian ini yaitu penelitian survey dimana kuesioner menjadi teknik dalam pengumpulan data. Populasi yang diambil adalah seluruh siswa kelas XII IPA SMA Swadharma Mopugad, dengan sampel penelitian yang dihitung menggunakan rumus Slovin dan mendapatkan total sampel sebanyak 44 siswa. Data di analisis menggunakan analisis regresi berganda, hasilnya adalah thitung X1= 1,862 > ttabel = 0,297 dan thitung X2= 5,073 > ttabel = 0,297 dengan demikian H0 ditolak pada taraf signifikan 0,05 dan menerima H1 sehingga kesimpulannya adalah pendapatan orang tua dan lingkungan sosial berpengaruh terhadap minat siswa untuk melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi.
References
Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.
Badan Pusat Statistik.2014. Statistik Penduduk Lanjut Usia. Jakarta: BPS.
Djaali. 2008. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara
Hadi, A Soedomo. 2008. Pendidikan (Suatu Pengantar). Surakarta: Lembaga Pengembangan Pendidikan (LPP) UNS dan UPT Penerbit dan Pencetakan UNS (UNS Press)
Hamalik, Oemar. (2004). Proses Belajar Mengajar. Bumi Aksara. Jakarta.
Ihsan, Fuad. 2005. Dasar-dasar Kependidikan. Jakarta: PT Rineka Cipta
Karsidi. 2008. Potensi-potensi Manusia. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Additional Files
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Ni Luh Ariyani, Amsje Winokan, Gilly M Tiwow
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.